6 Selimut Motif Kotak dari California By My Love
Selimut adalah salah satu elemen penting dalam kamar tidur yang tidak hanya memberikan kehangatan tetapi juga menambah estetika ruangan.
Selimut motif kotak dari California By My Love menawarkan berbagai pilihan yang menarik dan nyaman.
Selimut dari California by My Love dikenal selimut bagus karena bahannya lembut dan ketebalannya pas, sehingga Anda tidak akan kegerahan saat memakainya.
Berikut adalah rekomendasi selimut motif kotak dari California by My Love yang dapat menjadi pelengkap sempurna untuk kamar tidur Anda.
1. Selimut California Motif Emlyn
Selimut California motif Emlyn hadir dengan motif kotak-kotak berwarna coklat muda dan tua.
Kombinasi warna ini memberikan kesan hangat dan klasik yang cocok untuk berbagai gaya dekorasi kamar.
Selimut motif kotak yang satu ini sangat pas untuk Anda yang menyukai nuansa alami dan earthy di kamar tidur.
Baca Juga: Belum Punya Selimut? Ini Alasan Kenapa Anda Harus Beli Selimut
2. Selimut California Motif Flint
Untuk Anda yang menginginkan selimut dengan tampilan yang lebih modern dan netral, Selimut California motif Flint bisa menjadi pilihan yang tepat.
Dengan motif kotak-kotak berwarna abu, hitam, dan putih, selimut ini memberikan kesan bersih dan minimalis.
Selimut motif kotak yang satu ini cocok untuk kamar tidur dengan gaya kontemporer atau monokrom.
3. Selimut California Motif Dixon
Selimut California motif Dixon hadir dengan motif kotak-kotak dan warna biru yang menenangkan.
Warna biru pada selimut ini mampu memberikan suasana yang sejuk dan damai di kamar tidur Anda.
Selimut motif kotak ini adalah pilihan yang sempurna untuk menghadirkan atmosfer yang rileks dan nyaman.
4. Selimut California Motif Aaron
Bagi Anda yang menyukai kombinasi warna biru dan putih, selimut California motif Aaron adalah jawabannya.
Motif kotak-kotak dengan warna biru dan putih memberikan tampilan yang segar dan bersih. Motif selimut tidur ini sangat cocok untuk kamar tidur dengan nuansa nautical atau coastal.
5. Selimut California Motif Delfin
Selimut California motif Delfin menawarkan motif kotak-kotak dengan warna netral yang mudah dipadukan dengan berbagai warna dan tema dekorasi kamar tidur.
Warna-warna netral pada selimut ini memberikan kesan elegan dan timeless, sehingga selimut motif kotak yang satu ini cocok untuk segala jenis interior.
Baca Juga: Ingin Beli Selimut Baru? Perhatikan Beberapa Hal Ini
6. Selimut California Motif Finn
Selimut California motif Finn hadir dengan motif kotak-kotak berwarna coklat elegan yang memberikan kesan mewah dan hangat.
Warna cokelat pada selimut ini bisa menambahkan nuansa cozy dan hangat di kamar tidur Anda.
Motif Finn sangat cocok untuk Anda yang ingin mengahdirkan suasana kamar yang nyaman dan stylish.
Dengan enam pilihan selimut motif kotak dari California By My Love ini, Anda bisa dengan mudah menemukan yang sesuai dengan selera dan gaya dekorasi kamar tidur Anda.
Pilihlah motif selimut yang paling Anda sukai dan nikmati kehangatan serta kenyamanan yang ditawarkan oleh selimut-selimut ini.
Temukan selimut terbaik dari California by My Love melalui website resmi My Love Bedcover. Belanja mudah dan barang dikirim langsung dari tempat produksi.
Baca Juga
Apa Itu Sprei Emboss? Ini Penjelasannya
Tidur Gerah di Malam Hari? Bisa Jadi Karena Ini!
7 Pilihan Sprei Rumbai 180x200 untuk Kasur King
Ingin punya sprei rumbai 180x200 untuk kasur king? Ini beberapa rekomendasi sprei yang bisa dipilih.