Motif Baru Sprei & Bed Cover California!
Bersamaan dengan karpet dan selimut, California juga merilis motif terbaru sprei dan bed cover Edisi Oktober 2022. Berbagai motif terbaru menawarkan warna dan hadirkan nuansa kamar tidur yang berkesan.
Motif Baru sprei dan bed cover California Edisi Oktober menghadirkan 10 motif pilihan. Karakter motifnya punya berbagai nuansa dari warna dan desain sesuai karaktermu maupun kamarmu.
Bed Cover
Bed cover adalah lapisan kedua dari penataan di atas sprei yang terdiri dari dua lembar kain yang didalamnya berisi dakron. Berfungsi untuk melindungi tempat tempat tidurmu dari kotoran dan debu, sekaligus sebagai penghangat tidurmu.
Selain itu, berkat motif yang dihadirkan dengan set bed cover, memberi tambahan fungsi bed cover yakni mempercantik tempat tidur.
Sehingga suasana kamar tidur tidak membosankan ketika digunakan istirahat atau beraktivitas.
Mengutamakan kelembutan, sprei dan bed cover California menggunakan serat polyester / microtex yang lembut ketika dikenakan tidur. T
erlebih, sprei dan bed cover California ini diproduksi dengan teknologi disperse printing sehingga warna kain tidak luntur.
Tak lupa, motif 2 in 1 bed cover membuatmu tak mudah bosan. Karena motif 2 in 1 adalah kombinasi dua motif dalam satu produk bed cover di setiap sisi memiliki motif yang berbeda.
Jadi ketika kamu ingin suasana baru tempat tidur, tinggal gunakan sisi lain bed cover dan tempat tidur jadi punya suasana baru.
Motif Sprei dan Bed Cover Terbaru California By My Love Edisi Oktober 2022
- Lara
- Anika
- Berly
- London
- Trisha
- Oza
- Freesia
- Zevallo
- Zuma
- Veenzy
Hadirnya motif baru sprei dan bed cover California By My Love bantu kamu mendapat tidur lebih baik serta penampilan kamar yang baru.
Tinggal kamu sesuaikan dengan suasana kamar tidur yang diinginkan. Cek motif terbaru di brosur selengkapnya di halaman brosur.
Baca Juga
Apa Itu Sprei Emboss? Ini Penjelasannya
Tidur Gerah di Malam Hari? Bisa Jadi Karena Ini!
7 Pilihan Sprei Rumbai 180x200 untuk Kasur King
Ingin punya sprei rumbai 180x200 untuk kasur king? Ini beberapa rekomendasi sprei yang bisa dipilih.